JAKARTA - Seiring meningkatnya serangan siber dengan kemajuan zaman, sangat perlu membentengi ruang digital anda dengan aplikasi pasword manager.
Diolah dari Twitter SAFEnet, Kamis (17/3/2022), ada beberapa cara untuk membentengi ruang digital, salah satunya adalah dengan menggunakan aplikasi password manager.
Berikut tiga aplikasi password manager yang direkomendasikan untuk mengurangi risiko serangan siber.
Aplikasi password manager ketiga adalah Bitwardeen. Aplikasi ini direkomendasikan karena memiliki banyak fitur unggulan yang dapat menjaga data kita.
Bitwardeen memiliki penyimpanan password tak terbatas, sinkronisasi berbagai perangkat, two factor authentication, dan penyimpanan password secara online.
Aplikasi password manager yang satu ini memiliki sejumlah fitur yang dapat melindungi akun media sosial dari serangan siber.
Ada fitur watchtower yang akan memberitahu pengguna apabila data pribadi bocor dan ada juga fitur travel mode yang bisa menghapus sementara data pribadi ketika pengguna sedang bepergian.
Keeper
Keeper menawarkan keamanan yang baik dengan menggunakan algoritma enkripsi AES 256 bit yang mengamankan data secara keseluruhan.
Dengan algoritma yang canggih ini, data tidak bisa dibaca, zero-knowladge protocols, dan MFA. Apliksi ini juga punya fitur KeeperChat yang bisa jadi alternatif bertukar pesan aman.
Editor : Hadi Widodo