get app
inews
Aa Read Next : Urai Kemacetan di Jalur Selatan Jawa Barat, Polisi Kerahkan Tim Paralayang

Waspada Kemacetan Arus Balik Akhir Pekan 6-8 Juni 2022

Rabu, 04 Mei 2022 | 13:48 WIB
header img
Ilustrasi Kemacetan (Foto: Dede Kurniawan)

JAKARTA - Pemudik kendaraan pribadi dihimbau untuk menghindari puncak arus balik Idulfitri pada Jumat hingga Minggu 6-8 Mei 2022 akhir pekan ini.

Hal tersebut disampaikannya dalam live streaming pernyataan Presiden terkait Arus Balik Lebaran di Gedung Agung, Istana Yogyakarta pada Selasa (3/5/2022) sore.

"Untuk menghindari kepadatan arus balik, dan agar kita semua nyaman di perjalanan, saya mengimbau dan mengajak bapak ibu saudara-saudara yang melakukan perjalanan dengan kendaraan pribadi agar kembali lebih awal atau kembali setelah puncak arus balik," ujar Joko Widodo.

Ia menjelaskan imbauan tersebut tentunya dapat dilakukan oleh para pemudik setelah mendapatkan izin dari tempatnya bekerja terlebih dahulu.

Editor : Hadi Widodo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut