Inilah Bukti-Bukti Kebenaran Adanya Hari Akhir

Burhan/Net Pantura
Tak ada satu orangpun yang tahu kapan hari akhir itu tiba, namun bukti-bukti kebenaran adanya hari akhir bisa dirunut dari Al Qur'an dan Hadits.Ilustrasi : ist

Lebih tegas bukti bukti kebenaran adanya hari akhir juga disebutkan dalam Ayat Al-Quran , antara lain:

إِنَّ ٱلسَّاعَةَ ءَاتِيَةٌ أَكَادُ أُخْفِيهَا لِتُجْزَىٰ كُلُّ نَفْسٍۭ بِمَا تَسْعَىٰ
“Sesungguhnya saat (hari kiamat) akan datang. Aku dengan sengaja merahasiakan (waktu)-nya. Agar setiap jiwa diberi balasan (dan ganjaran) sesuai hasil usahanya.” (QS Thaha [20]: 15).

Bukti bukti kebenaran adanya hari akhir dalam ayat ini disebut sebagai tanda-tanda kiamat kubra (hari akhir). Dalam sebuah hadits di atas, Rasulullah memberikan tanda-tanda hari kiamat yang akan jadi bukti bukti kebenaran adanya hari akhir sebagai berikut:

1. Munculnya kabut (dukhan).
2. Munculnya Dajjal
3. Munculnya Dabbah Keempat,
4. Terbitnya matahari dari barat.
5. Keluarnya Ya’juj dan Ma’juj Keenam,
6. Munculnya Isa bin Maryam
7. Adanya tiga gerhana di timur.
8. Adanya gerhana di barat.
9. Adanya gerhana di jazirah Arab.
10. Adanya api yang muncul dari Yaman kemudian menggiring manusia menuju tempat berkumpul.

Editor : Muhammad Burhan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network