get app
inews
Aa Text
Read Next : Breaking News: Pengemudi Sedan Camry Tembak Guru Madrasah di Jepara

Tips Memilih Kaos Oblong yang Berkualitas

Rabu, 04 Mei 2022 | 10:05 WIB
header img
Tips Memilih Kaos Oblong yang Berkualitas (Foto: Freepic)

Memilih kaos oblong menjadi hal yang sangat penting agar T-shirt atau kaos oblong yang dipakai sehari-hari, menjadi awet dan tidak mudah kusam.

T-shirt atau yang dikenal juga dengan kaos oblong merupakan salah satu outfit favorit pria dalam urusan fashion. Berbeda dengan wanita, pria memang cenderung memilih pakaian yang simpel dan tidak ribet. Namun, di pasaran ada banyak sekali merek dan model  T-shirt yang  bisa dipilih.

Berikut ini beberapa tips membeli T-shirt yang berkualitas dirangkum dari Okezone :

1. Pilih bahan yang berkualitas

Bahan yang berkualitas akan membuat kaus menjadi tidak mudah rusak. Terlebih saat ini, tren Save the Climate atau Save the Environment sedang naik daun. Sehingga, umumnya masyarakat memilih untuk membeli pakaian yang dibuat dengan bahan ramah lingkungan.

2. Pilih bahan yang dapat menyerap keringat

Editor : Hadi Widodo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut