get app
inews
Aa Read Next : Soal Formula E, Anies Baswedan Diperiksa KPK 11 Jam

Pembalap Jean-Eric Vergne Frustasi Usai Gagal Juara Formula E Jakarta 2022

Sabtu, 04 Juni 2022 | 21:16 WIB
header img
Jean-Eric Vergne Gagal Juarai Jakarta Eprix 2022 (Foto: Instagram)

PEMBALAP DS Techeetah, Jean-Eric Vergne gagal menjuarai Formula E Jakarta 2022 di Sirkuit Jakarta International E-Prix (JIEC), Ancol pada Sabtu (4/6/2022) sore WIB.

Hal itu cukup membuatnya frustasi. Pasalnya, ia berhasil segel pole position di kualifikasi dan memimpin hampir 30 menit awal balapan, namun tak bisa menyudahi balapan sebagai juara.

Memulai balapan di posisi terdepan, Vergne gagal meraih kemenangan Pembalap asal Prancis itu pun harus puas finis di peringkat kedua.

Jean-Eric Vergne

Sementara di posisi pertama berhasil diraih oleh pembalap Jaguar TCS Racing, Mitch Evans. Sedangkan di posisi ketiga ditempati oleh pembalap Rokit Ventura Racing, Edoardo Mortara.

Editor : Hadi Widodo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut