Jangan Lupa! Sambut Tahun Baru Islam dengan Doa Akhir dan Awal Tahun Hijriah

Hadi Widodo
Sambut Tahun Baru Islam dengan Doa Akhir dan Awal Tahun Hijriah (Foto: Okezone)

MENYAMBUT tahun baru Islam 1444 H disunnahkan membaca doa akhir dan awal tahun hijriah serta menjalankan amalan sunah pada bulan mulia tersebut.

Bulan Muharram merupakan salah satu bulan yang diistimewakan umat Islam salah satunya puasa. Puasa yang bisa Anda lakukan adalah puasa asyura dan tasua. Puasa ini dilakukan ketika hari ke-10 pada bulan Muharram dalam kalender hijriah. Sedangkan arti dari asyura, yaitu ke-sepuluh.

Hari tersebut sangat popular di kalangan pengikut Syiah dan Sunni. Waktu tersebut merupakan hari berkabung karena kesyahidan Husain bin Ali, cucu dari Nabii Muhammad SAW yang wafat saat pertempuran Karbala tahun 61 H (680).

Selain itu, biasanya umat Islam membaca doa akhir dan awal tahun hijriah. Sebagai tanda rasa syukur kepada Allah.

Editor : Hadi Widodo

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network