Lirik Lagu Mengheningkan Cipta Upacara Bendera 17 Agustus, Sejarah hingga Maknanya

Hadi Widodo
Upacara bendera 17 Agustus (Foto: Okezone)

JAKARTA, iNews.id - Upacara bendera sudah menjadi kebiasaan dibarengi dengan mengheningkan cipta sebagai salah satu cara mengenang jasa para pahlawan NKRI. 

 

Berikut ini Lirik lagu Mengheningkan Cipta biasa dinyanyikan dalam upacara 17 Agustus yang diciptakan oleh T Prawit.

 

Apa Isi Lirik Lagu Mengheningkan Cipta?

 

Dengar seluruh angkasa raya memuji

Pahlawan negaraNan gugur remaja di ribaan bendera

Bela nusa bangsa

 

Kau kukenang wahai bunga putra bangsa

Harga jasaKau cahya pelita

Bagi Indonesia merdeka

Editor : Hadi Widodo

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network