Sepanjang Piala Dunia 2022, Kroasia baru mencatatkan satu kemenangan dalam waktu normal dari empat pertandingan yang mereka mainkan.Permasalahan utama Vatreni di Piala Dunia 2022 ada di urusan mencetak gol. Dari empat pertandingan, Kroasia baru mencetak lima gol, di mana empat di antaranya mereka torehkan saat bersua Kanada di matchday kedua Grup F Piala Dunia 2022.
Namun Kroasia adalah tim yang solid dalam bertahan maupun menyerang. Merea bisa dengan konsisten dan sabar meladeni permainan Brasil untuk kemudian menciptakan serangan balasan yang berbahaya. Dalam Piala Dunia 2018 Kroasia telah membuktikan menjadi tim solid dan berhasil menjadi runner up.
Prediksi formasi pemain yang akan diturunkan dalam starting line up Brasil dan Kroasia:
Brasil (4-2-3-1) :Alisson; Militao, Thiago Silva, Marquinhos, Danilo; Casemiro, Paket; Daun, Neymar, Vinicius Jr; Richardson
Kroasia (4-3-3) : Livakovic; Sosa, Gvardiol, Lovren, Juranovic; Kovacic, Brozovic, Modric; Perisic, Petkovic, Kramaric.
Editor : Muhammad Burhan
Artikel Terkait