Elon Musk Tantang Zuckerberg Duel di Atas Ring, Berpotensi hasilkan Rp15 Triliun

Muhammad Burhan
Pemilik tesla dan Twitter Elon Musk yang juga orang terkaya No1 di dunia menantang Pemilik Meta / Facebook Mark Zukerberg untuk duel di atas ring.Foto: ISTIMEWA

"Saya pikir itu (pendapatan dari duel Musk-Zuckerberg)) tiga kali lipat (Mayweather-McGregor)," ucapnya. Kendati demikian, miliarder tersebut tidak berniat menambah kekayaan bersih mereka dari hasil duel. Sebaliknya, White menyarankan untuk memberikan hasilnya ke organisasi amal pilihan mereka. "Saya rasa salah satu dari mereka tidak membutuhkan uang. Mereka akan mengumpulkan ratusan juta dolar untuk amal," katanya.

 White pun menolak untuk berspekulasi tentang kapan duel tersebut akan terjadi. Tetapi, mengatakan bahwa dia siap untuk mewujudkannya. "Jika mereka serius, saya akan membuat pertarungan yang ingin dilihat masyarakat. Itulah yang saya lakukan untuk mencari nafkah," tuturnya.

 



Editor : Muhammad Burhan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network