Inilah 10 Kota Termakmur di Indonesia

Nanang Sulaeman
Monumen Tugu SImpag Lima ikon kota Kediri, salah satu Kota termakmur di Indonesia (instagram)

JAKARTA, iNews – Tingkat kemakmuran sebuah kota atau kabupaten dapat dihitung melalui indikator pendapatan per kapita.Pendapatan per kapita merupakan kalkulasi dari produk domestik regional bruto (PDRB) yang dibagi dengan jumlah penduduk suatu wilayah.

Berikut 10 kota termakmur di Indonesia dilihat dari besaran pendapatan perekapita:

1. Jakarta : pendapatan per kapita sebesar Rp370,1 juta.

2. Kediri : pendapatan per kapita sebesar Rp291,48 juta.

3. Bontang : pendapatan per kapita sebesar Rp229,97 juta.

4. Surabaya : pendapatan per kapita sebesar Rp188,73 juta.

5. Cilegon : pendapatan per kapita sebesar Rp185,62 juta.
. Balikpapan : pendapatan per kapita sebesar Rp147,37 juta.

7. Tarakan : pendapatan per kapita sebesar Rp120,88 juta.

 8. Batam : pendapatan per kapita sebesar Rp112,66 juta.

9. Dumai : pendapatan per kapita sebesar Rp108,78 juta.

10. Makassar : pendapatan per kapita sebesar Rp106,22 juta.

Editor : Muhammad Burhan

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network