Negara dengan Harga Minyak Goreng Termahal di Dunia

Hadi Widodo
Ilustrasi (Foto: Istimewa)

Harga minyak goreng di Swiss menyentuh angka USD4,79 atau setara dengan Rp68 ribu per liter.

2. Kolombia

Negara yang sebagian besar hutan dan berada di barat laut Amerika ini menjadi negara ke dua dengan harga minyak goreng tertinggi di dunia.

Negara ini masuk dalam ekonomi berpenghasilan menengah ke atas. Sehingga sejumlah harga kebutuhan pokok dipatok cukup tinggi. Harga minyak goreng di negara ini mencapai USD4,87 atau sekitar Rp70 ribu per liternya.

1. Afrika Selatan

Afrika Selatan menjadi negara dengan harga minyak goreng termahal di dunia. Menurut data Global Product Prices, harga minyak goreng di Afrika Selatan mencapai USD5,35 atau sekitar Rp76.000 per liter.

Editor : Hadi Widodo

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network