Tanpa di Sadari,  Kebiasaan ini  dapat menyebabkan kulit Anda berminyak

Nanang Sulaeman
Tanpa di Sadari,  Kebiasaan ini  dapat menyebabkan kulit Anda berminyak (Foto: Freepic)

4. Over toner

Bagi kebanyakan orang dengan kulit berminyak, toner adalah bagian penting dari rutinitas perawatan kulit. Ini membantu menyingkirkan kotoran dan minyak dari kulit. Akan tetapi, penting untuk diingat bahwa astringen yang keras dapat menghilangkan semua sebum pada kulit, memicu gatal dan iritasi. Ketika minyak alami terkelupas dari kulit, tubuh kita mencoba untuk menggantinya. Ini bukan berarti jadi harus stop pakai toner, tapi gunakanlah toner yang tanpa alkohol.

 
5. Tidak mengelola stres

Stres memang bagian dari hidup kita, yang mana juga begitu memengaruhi kulit. Saat stres, tubuh kita memproduksi kortisol dalam jumlah banyak dan ini menyebabkan hormon kita tidak seimbang. Kondisi tersebut dapat menyebabkan jerawat dan memperburuk kerusakan kulit. Jadi, jangan lupa istirahat demi kullit yang sehat ya!

Editor : Hadi Widodo

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network