JAKARTA, iNewPantura.id - Bagaimana jadinya jika kita kehilangan smartphone dalam keadaan mati, apakah masih bisa dilacak?
Banyak yang putus harapan jika kehilangan smartphone yang mereka miliki ditemukan mati. Padahal, sebenarnya masih dimungkinkan untuk melacak smartphone yang hilang meskipun dalam keadaan mati.
Nah, berikut ini aplikasi yang bisa digunakan untuk mencari smartphone atau handphoe kita yang hilang meskipun dalam keadaan mati, seperti dilansir dari berbagai sumber.
1. Menggunakan Google Maps
- Pertama-tama, buka aplikasi Google Maps
- Klik menu optional, dan masukkan nomor ke daftar friend list
- Kemudian masukkan nomor ponsel yang ingin dilacak
- Lanjut klik nomor tersebut dan aplikasi Google Maps akan menunjukkan keberadaan handphone yang hilang.
Editor : Hadi Widodo
Artikel Terkait