Kumpulan Doa Maulid Nabi SAW Lengkap dengan Artinya

Kastolani
Lirik sholawat Ya Nabi Salam Alaika dibaca saat maulid Nabi SAW. (Foto: ist)

10. Sholawat Allahul Kafi

اَللهُ الْكَافِى رَبُنَا الْكَافِى

Latin: Allahul Kaafi rabbunal kaafi

Artinya: Allah yang mencukupi, Tuhan kita yang mencukupi

قَصَدْنَا الْكَافِى وَجَدْنَا الْكَافِى

Qashadnal kaafi wajadnal kaafi

Artinya: Tujuan kita Allah yang mencukupi, Yang kita temukan Allah yang mencukupi

لِكُلِ كَافٍ كَفَانَا الْكَافِى

Likulli kaafi kafaanal kaafi

Artinya: Terhadap segala sesuatunya Allah yang mencukupi, yang memenuhi kebutuhan kita hanyalah Allah

وَنِعْمَ الْكَافِى اَلحَمْدُ لِلهِ

wa ni'mal kaafii alkhamdulillah

Artinya:  Allah lah sebaik-baik Dzat yang mencukupi, Alhamdulillah segala puji bagi Allah.

حَسْبُنَا اللهُ وَنِعْمَ الْوَكِيْلُ

Hasbunallahu wa ni'mal wakiil

Artinya: Cukuplah Allah sebagai pelindung kami

نِعْمَ الْمَوْلَى وَنِعْمَ النَصِيْرُ

Ni'mal maulaa wa ni'man nashiiru

Allah adalah sebaik-baik Pelindung dan sebaik-baik Penolong.

Wallahu A'lam

Editor : KastolaniMarzuki

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network