Tips Mudah  Ganti Nada Dering WhatsApp dengan Suara Google

Nanang Sulaeman
Tips Mudah  Ganti Nada Dering WhatsApp dengan Suara Google (Foto: Okezone)

JAKARTA – InewsPantura.id-  Tips mudah  Ganti Nada Dering WhatsApp dengan Suara Googleternyata sangat mudah dilakukan. WhatsApp telah  menjadi aplikasi pesan instan dan alat komunikasi paling popular saat ini .

 

Tak heran jika  penggunanya berkreasi dengan nada dering sebagai pengingat adanya pesan masuk. Umumnya, pengguna menggunakan nada dering default milik WhatsApp.

 

Namun, ada juga yang menggunakan nada dering favorit, salah satunya nada dering dengan suara Google.

 

Lantas, bagaimana cara ganti nada WhatsApp dengan suara Google? Dirangkum dari berbagai sumber,  berikut Tips mudah  mengganti nada Dering WhatsApp dengan Suara Google

 

 

1. Soundoftext.com

 

Salah satu aplikasi penghasil suara Google yang sangat populer adalah Soundoftext.com. Selain gratis, aplikasi ini termasuk yang paling mudah digunakan sekalipun untuk pemula. Adapun cara menggunakannya sebagai berikut:

 

- Klik laman soundoftext.com

 

- Kemudian ketikkan tulisan yang ingin dibuat menjadi nada dering pada kolom Text

 

- Setelah itu, pilih bahasa tulisan pada kolom Voice dan ketuk opsi Indonesian jika menggunakan bahasa Indonesia

 

- Jika sudah klik tombol Submit dan unduh suara Google dalam format MP3 dengan mengklik tombol DOWNLOAD di bagian kolom Sounds

 

- Simpan file mp3 tersebut di memori internal ponsel

 

 

Editor : Hadi Widodo

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network