Jeamaah Haji Tertua Asal Pekalongan Usia 94 Tahun

Suryono Sukarno
Jemaah Calon Haji (Calhaj) Kota Pekalongan mulai melakukan persiapan untuk berangkat ke Asrama Haji Donohudan pada 5 Juni mendatang. Foto:iNewsPantura.id/Suryono Sukarno

Pemerintah Kota Pekalongan menberikan perhatian maksimal untuk jemaah calhaj Kota Pekalongan dengan memberi PHD 3 orang yakni dari Bidang Kesehatan, Ibadah, dan Pelayanan Umum. Untuk petugas kloter 5 orang yang terdiri atas 1 ketua kloter, 1 pembimbing ibadah, dan 3 tenaga kesehatan.  

Masrukhin berpesan agar jemaah calhaj Kota Pekalongan menjaga kesehatannya di sana karena cuaca di sana lebih panas dibanding Kota Pekalongan. "Di sana bisa sampai 40 derajat, jemaah calhaj harus lebih siap dengan membawa bekal semprot wajah," tukas Masrukhin.

 



Editor : Muhammad Burhan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network