Profil Jose Mourinho, Pecahkan Rekor Tak Biasa Usai Antar AS Roma Juara

Hadi Widodo
Pelatih AS Roma Jose Mourinho (Foto: REUTERS/Alberto Lingria)

Prestasi tersebut membuatnya mulai dipandang sebagai manajer elite Eropa. Setelah cukup lama tak mendapatkan gelar individu, Jose Mourinho kembali merengkuh gelar pelatih klub terbaik dunia kala menukangi Inter Milan pada musim 2009/2010. Saat itu pelatih berusia 59 tahun membawa Nerazzurri memenangi treble winner.

Performa gila Jose Mourinho di Inter Milan membuat Florentino Perez membajaknya ke Santiago Bernabeu. Tak perlu waktu lama ia langsung sukses memberikan gelar Liga Spanyol 2011-2012. Titel Liga Spanyol tersebut kembali membuatnya dianugerahi pelatih klub terbaik dunia dengan mengalahkan beberapa pelatih top.

Jose Mourinho mengalami penurunan performanya bersama beberapa klub asuhannya, termasuk ketika membesut Manchester United. Namun, saat menukangi Setan Merah, Mourinho berhasil memenangi trofi Liga Europa 2016/2017. Kini, Mourinho sudah lengkap dengan merengkuh gelar Liga Konferensi Europa 2021/2022. The Special One membawa AS Roma meraih gelar perdana di kompetisi tersebut.



Editor : Hadi Widodo

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network