Usai Lebaran, 1.202 Pendatang Baru Tiba di Ibu Kota Jakarta

Hadi Widodo
Ilustrasi (Foto: Okezone)

JAKARTA, iNewsPantura.id - Usai lebaran 2023, ribuan pendatang baru tiba di Ibu Kota Jakarta. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terus mendata pendatang baru di Ibu Kota.

Kepala Disdukcapil DKI, Budi Awaludin menyebut ribuan pendatang tiba di Jakarta ada yang menetap dan non permanen.

"Jumlah layanan pendatang pascalebaran 2 Mei 2023, datang tetap luar DKI 1.202 jiwa, non permanen 26 jiwa dengan total pendatang 1.228 jiwa," kata Budi saat dikonfirmasi, Rabu (3/5/2023).

Budi pun merinci sejumlah pendatang tersebar ke enam wilayah administrasi DKI Jakarta. Adapun wilayah terbanyak di serbu pendatang yakni Jakarta Timur.

"Jakarta Timur 404, Jakarta Barat 284, Jakarta Selatan 278, Jakarta Pusat 149, Jakarta Utara 86, Kepulauan Seribu 1," jelasnya.

Editor : Hadi Widodo

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network