get app
inews
Aa Read Next : Panen Kopi di Adinuso, Pj Bupati Batang Cicipi Kopi Wiwitan

5 Minuman  Enak yang Ampuh untuk Mengatasi Asam Urat, Nomor Lima Banyak yang Suka

Minggu, 28 Agustus 2022 | 10:13 WIB
header img
5 Minuman  Enak yang Ampuh untuk Mengatasi Asam Urat, Nomor Lima Banyak yang Suka (Foto: Pinterest)

 

 

Minuman  enak yang ampuh untuk mengatasi asam urat, nomor lima banyak yang suka mungkin bisa menjadi  obat alternatif  di rumah bagi orang dengan asam urat.

 

 

Siapa sangka, terdapat beberapa obat asam urat alami yang bisa dikonsumsi, salah satunya dengan mengonsumsi berbagai jenis minuman yang dapat mengatasi asam urat. Tak hanya air mineral, berikut beberapa minuman yang dapat mengatasi asam urat, dikutip dari berbagai sumber, Jumat, (26/8/2022).

 

  1. Air lemon

 

Minuman ini dianggap mampu membuang tumpukan limbah asam urat. Ditambah air lemon mengandung asam sitrat yang secara perlahan bisa membantu menghilangkan asam urat. Kandungan vitamin C yang ada, juga diklaim bisa mengurangi kadar asam urat dalam darah.

 

  1. Cuka apel

 

Disebut-sebut bisa menjadi salah satu obat asam urat tradisional yang cukup ampuh. Bahan alami yang mudah ditemukan ini diyakini dapat membuang racun dari dalam tubuh. Cuka apel juga mengandung asam malat yang berpotensi memecah partikel asam urat di dalam tubuh. Anda dapat membuat mencampurkan satu sendok teh cuka apel ke dalam segelas air, lalu diminum langsung.

Editor : Hadi Widodo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut