Logo Network
Network

Inilah 6 Film Horor Indonesia yang Diangkat dari Kisah Nyata

Burhan/Net Pantura
.
Kamis, 15 September 2022 | 18:06 WIB
Inilah 6 Film Horor Indonesia yang Diangkat dari Kisah Nyata
KKN di Desa Penari adalah satu dari 6 Film Horor Indonesia yang diangkat dari kisah nyata. Foto:Instagram Aghniny Haque

JAKARTA, iNewsPantura.id - Film Horor KKN di Desa Penari adalah satu dari 6 Film Horor Indonesia yang diangkat dari kisah nyata dan berhasil memegang rekor sebagai film paling laris sepanjang masa di Indonesia.

Tak semua film horor indonesia yang diangkat dari kisah nyata menjadi film box office. Ada juga yang gagal dan lewat begitu saja. Meski begitu, Film Horor Indonesia yang diangkat dari kisah nyata selalu menjadi daya tersendiri bagi penggemar film horor.

Inilah 6 Film Horor Indonesia yang diangkat dari kisah nyata dan banyak menarik perhatian para penggemar film:

1. Si Manis Jembatan Ancol
Film ini sangat populer hingga dibuat versi sinetron berseri di layar televisi. Dikisahkan Siti Ariah menjadi hantu Mariam setelah diperkosa secara bergiliran oleh sekelompok pria. Kemudian jasadnya dibuang ke jembatan Ancol. Dikabarkan, masyarakat setempat menceritakan hantu itu sering tampak berdiri di sekitar jembatan, atau pun menumpang ojek.

2. Terowongan Casablanca
hampir sama dengan cerita Si Manis Jembatan Ancol, ada Film horor Indonesia yang diangkat dari kisah nyata lainnya, Terowongan Casablanca. Ada yang menyebutkan bahwa dulunya, sebelum dijadikan jalan, ini merupakan kuburan massal, sehingga masyarakat masih percaya bahwa ada yang menunggu terowongan tersebut.

Follow Berita iNews Pantura di Google News

Halaman : 1 2 3
Bagikan Artikel Ini